Minggu, 13 September 2015

Sajak yang hilang

Aku melihat sepenggal sajak
Disudut mata coklat itu
Ia sedang dikejar;
Gelisa
Ku ajak ia kedalam puisiku
Mencari inti dari dasar,rasa

Lagi aku melihat sepenggal sajak
Tepatnya dilesung pipi itu
Ia sedang bermain;
Kata
Ku kenalkan ia dengan penaku
Agar, ia dapat melukis cinta

Lagi-lagi melihat sepengal sajak
Kali ini dari jemari lentik itu
Ia sedang gugup
Mecari tanganku.


4 komentar:

  1. wahhh ceritanya lagi fallin in lope ye nur hahahaii

    BalasHapus
    Balasan
    1. Yes......... Untuk anak baru penghuni kos-kosan tetangga... Hehehe.

      Hapus
  2. sajak yang hilang untuk jiwa yang ingin disayang... hehehehe :)

    BalasHapus

Semogaku

Sepertinya mendung dan hujan bersekongkol lagi, untuk menghajarkita. merasakuat beraktitas diluar rumah semoga kita tak kendur semoga an...